English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

MENAIKKAN PENGHASILAN ANDA

1. Menaikkan Penghasilan tidak harus dilakukan apabila anda mengalami defisit saja, tetapi dapat dilakukan untuk mencegah kemungkinan terjadinya defisit pada tahun mendatang.
2. Jika Anda saat ini bekerja, sebagai karyawan, jangan terlalu berharap utk menaikkan penghasilan dari pekerjaan anda yang sekarang. Namun cobalah mencari penghasilan tambahan diluar pekerjaan yang anda lakukan sekarang.
3. Menaikkan penghasilan merupakan salah satu cara dalam mengatasi defisit.

Langkah Mencari Penghasilan Tambahan
1. Siapkan diri anda supaya ingin bekerja.
2. Siapkan waktu yang dibutuhkan dalam menjalankan pekerjaan.
3. Pelajari alternatif penghasilan tambahan yang tersedia, lalu tetapkan pilihan anda.
4. Do it!!!!

Kiat Mencari Penghasilan Tambahan dengan menjadi Karyawan
1. Jangan sampai mengganggu jadwal kegiatan utama.
2. Ada baiknya pasangan Anda yang tidak bekerja yang melakoni pekerjaan sebagai karyawan.
3. Pilih bidang pekerjaan sesuai dengan minat dan kemampuan anda.




Kiat Mencari Penghasilan Tambahan dengan Menjual Barang dan Jasa
1. Mengetahui pengetahuan yang baik terhadap barang dan jasa yang anda jual.
   a. Taruhlah minat pada produk yang anda jual.
   b. Ikuti pendidikan yang ada.
   c. Simak media.
   d. Baca buku.
2. Cobalah untuk fokus kepada sejumlah lini produk anda.

Kelebihan dan Kekurangan Mencari Penghasilan Tambahan dengan Menjual Keahlian
Kelebihan:
-Waktu anda lebih fleksibel
-Anda bebas untuk memutuskan terikat tidaknya dengan klien/pemakai jasa anda.
Kekurangan:
-Penghasilan umumnya tidak tetap baik dari sisi jumlah maupun frekuensi.

Cara Mencari Penghasilan Tambahan
1. Hobi, Minat, dan Bakat
usahakan dalam memilih suatu pekerjaan jangan terlalu dipaksakan, pastikan sesuai dengan Hobi, Minat, dan Bakat anda, jangan merasa gengsi dengan pekerjaan yang anda lakukan saat ini.
2. Berani Memulai
pastikan beranikan mental anda untuk memulai suatu usaha, jangan takut akan kegagalan.
3. Jangan Tinggalkan Pekerjaan Utama
jangan meninggalkan pekerjaan utama anda, karena itu adalah penghasilan bersih yang anda dapatkan.








Palembang(Sumatera Selatan)-Buleleng(Bali)

Comments
0 Comments

0 comments:

Post a Comment

Dimohon untuk meninggalkan komentar dengan ketentuan, dilarang keras menyinggung Isu SARA, Pornografi, dan Konten Negatif Lainnya. Terimakasih...

 

Emping Balado Macopon

FOLLOW TWITTER